Sabtu, 28 Agustus 2010

Quote Naruto

Saya itu suka sekali nonton anime. Walaupun sudah segede ini, tapi kalau melewatkan naruto, conan, gundam, hunter x hunter, dkk rasanya sussahhh sekali. Kali ini saya mau bahas soal naruto. Selama ini saya memang nonton naruto itu nungguin global tv nayangin dulu, jadi waktu si global tv nayangin sampe episode itu-itu saja ya saya nontonnya yang itu-itu saja alias gak ngikutin alurnya yang sudah sampe gak tahu berapa episode. 

Tapi 2 bulanan ini saya mulai rajin download manga naruto di www.onemanga.com. yah walaupun sekarang sudah ditutup website itu. padahal saya baru 2 bulanan jadi fansnya lho..hikss. oia kalau sekarang saya mulai berpindah di www.faisalardhy.blogspot.com atau di www.manga.animea.net.

Selain itu saya juga nemu anime naruto yang merupakan kelanjutan dari yang si global tayangin  itu. Jadi ya akhirnya saya nyambung lagi deh. ;p

Sebenarnya yang mau saya bahas disini adalah ternyata saya baru sadar kalau naruto itu penuh dengan quote-quotenya yang baguss banget kalau diresapin. Mungkin selama ini saya yang nontonnya di tv gak terlalu 'ngeh' kali ya sama kata-katanya. Ya tapi karena sekaramg anime dan manganya sudah jadi koleksi saya, saya mungkin sedikit sadar tentang hal itu. 

Dan ini nih saya kumpulkan quote-quote favorit saya   ^^

"mengetahui rasanya dilukai adalah alasan untuk berbuat baik kepada orang lain, itulah yang menjadikan kita disebut sebagai manusia."
"mereka yang tak mengenal rasa sakit tak akan pernah mengerti kedamaian"
"cinta dan maaf tak dapat dibeli oleh kalimat yang indah"
"saat seseorang disakiti, ia belajar untuk membenci
saat orang saling menyakiti, mereka menjadi saling benci merasa salah
tapi dengan memahami rasa sakit membuatnya bisa menjadi ramah
rasa sakit membuat seseorang mampu berkembang
dan bagaimana yang kau kembangkan itu terserah kau
kau tahu rasa sakit itu, kau memikirkannya dan jawaban yang kau temukan itu terserah kau"
"how can i become hokage if i can't even save one friend"
"jika aku tak bisa memahami rasa sakitnya, aku tak bisa tertawa bersamanya"
"the villagers are important to me, but there's something i have to believe first
i'm going to believe in my self. in the me they trust"


4 komentar:

  1. hoe hoe hoe....
    jd rumah barumu disini.. wkwkwkwk
    ane juga suka naruto, tapi masih prefer one piece... hehehe

    BalasHapus
  2. halah kartun molor2 gitu diliat wkkkwkw
    conan n naruto is the best :D

    BalasHapus
  3. weeehhhh... mayak pekk...
    gitu gitu kartunnya lucu tauu..
    daripada conan.. gak jelas blas... wkwkwkw

    BalasHapus